Artikel kali ini sengaja saya ambil dari blognya Maz Hendriono yang memang banyak menyediakan tutorial blog dengan efek khusus yakni jQUERY. saya sendiri sangat tertarik dengan framework jQuery, kesempatan kali ni, kita akan memanfaatkan plugin jQuery yang dibuat oleh Andreas Lagerkvist[1]. Plugin ini berfungsi untuk memberikan efek pada gambar dalam artikel blog kita. Sebagai Contoh (DEMO), coba sobat Klik GAMBAR DI ATAS dan Ketika pembaca blog melakukan klik (klik kiri atau klik kanan) pada suatu gambar pada artikel blog nee, maka gambar akan ditampilkan tetap pada halaman tersebut dengan efek membesar (zoom-in) yang lembut. Dan jika di klik tombol [X] Close atau menekan tombol Esc pada keyboard maka gambar akan di sembunyikan (zoom-out) dengan efek mengecil yang lembut dan ini berlaku untuk semua gambar yang ada pada artikel blog tanpa terkecuali.
Memperbesar Gambar pada Artikel Blog Dengan jQuery Image Zoom 2.0
9 out of 10 based on 10 ratings. 9 user reviews.

Tutorial Blog
- Cara mengganti background Kotak Komentar Blog 1
- Cara Mudah Membuat Random Background Color
- Cara Simple Membuat Script Link Banner Pada Blog Plus Wadah Text Area
- Membuat Slide Gambar Efek Terjatuh Dengan jQuery
- Cara Mudah Auto Hide Dan Menghilangkan Navbar Blogger
- Cara Membuat Slide Gambar Berjalan Pada BLOG
- Cara Mudah Mendeteksi Blog Yang NoFollow atau DoFollow dengan AddOns Mozilla Firefox
- Cara Mencari Blogger Satu Kota atau Satu Daerah
- Cara Memasang Photo Dan Avatar di Kotak Komentar Blogger
- MEnambah Dan Memasang Gadget HTML Code Javascript Pada Sidebar
- Cara Cek Link Yang Rusak Di Blog
- Cara Membuat Kotak Wadah Kode HTML Dengan Warna Pada Postingan
- Cara simpel Membuat Spoiler (Tombol Hide Show Kotak Kode HTML Pada Posting)
- New !! Cara Membuat Related Post Keren Dengan Tampilan Image
bagus gan.....ngikut ya.......aku baru belajar nih....matur thank u.......
Lihat Donk?? BOLEH ENGGAK :70 :70 :70 BOLEH KOK :ngacir :70 :iloveindonesia
Gank,saya boleh jadi admin blog ini enggak?? :mewek :thumbup
Mancap gan. bekerja 1000%. thanks :38
terima kasih boss... aku berhasil bikin efek zoom pada blogku...